Nonversation, sebuah novel yang menerjemahkan kata kehilangan dari perspektif seorang sahabat, pengagum, anak, dan orangtua. Bercerita tentang mereka yang sederhana namun berarti segalanya, tentang mereka yang punya kesempatan namun tak punya keberanian, dan tentang mereka yang dibutuhkan namun diam-diam juga membutuhkan. Nonversation adalah cerita sederhana. Sederhana yang menjadi sega…
Claire tidak pernah tahu bahwa pertemuan singkatnya dengan sosok pria tampan yang tinggi semampai dengan kulit putih pucat itu akan berujung pada perang perasaan dengan hatinya sendiri. Ya, Ares Nota. Dia tidak akan pernah berhenti mengekori seorang Claire Paveitria. Awalnya, si kasanova hanya berniat untuk bermain-main dengan Claire. Lucu juga isengin cewek orang, pikirnya. Tahu betapa semp…