Istilah Arsitektur (architecture) yang berarti ahli dalam membangun, berasal dari bahasa Latin architecture dan bahasa Yunani αρχιτέκτων (architectu). Istilah ini terdiri dari αρχι (archi), yang berarti pemimpin atau ahli, dan τέκτων (tekton), yang berarti tukang bangunan atau tukang kayu. Vitruvius, seorang arsitek berkebangsaan Roma, tercatat sebagai penulis pertama ten…