Daerah Bendungan Way Sekampung merupakan kawasan wisata dan perkantoran. Untuk memfasilitasi kegiatan yang ada di sana diperlukan jalan akses dan tempat parkir yang memadai. Tugas akhir ini merancang area parkir, perkerasan area parkir dan jalan akses menuju daerah wisata bendungan. Data sekunder terdiri atas, data CBR tanah, luas area pariwisata dan data geometri jalan yang diperoleh dari kon…