Untuk pertama kalinya sejak kebangkitan kapitalisme Barat, para entrepreneur di China dan India dapat mengabaikan New York dan London--dan masih mampu membangun perusahaan-perusahaan yang bernilai miliaran. Dengan adanya revolusi sosial dan ekonomi, Asia mendapatkan pakar-pakar terbaik dan uang dari seluruh dunia. Di Billions ENtrepreneurs, Tarun Khanna menggunakan penelitian yang menyeluruh…