Dana desa bertujuan untuk membiayai pembangunan desa, yang diharapkan dapat meningkatkan kesejahteraan masyarakat, meningkatkan kualitas hidup dan mengentaskan ketertinggalan. Berdasarkan hasil evaluasi yang dilakukan oleh Kementerian Keuangan tiga tahun pelaksanaannya, dana desa terbukti telah menghasilkan sarana/prasarana yang bermanfaat bagi masyarakat. Desa Labuhan berada di Kecamatan Pulau…