Bisnis hiburan tak pernah lepas dari perhatian banyak orang. Jika Anda ingin memasuki industri paling glamor yang menawarkan popularitas dan gaji tinggi ini, tak peduli karier apa yang Anda kejar--editor, reporter, jurnalis foto, juru kamera, animator, agen pekerja seni, pengisi suara, manajer pribadi, talent coordinator, ataupun sutradara dan produser eksekutif--buku petunjuk yang informatif d…