Kepada kamu yang telah memutuskan untuk pergi. Aku berterima kasih. Karenamu aku pun tahu tentang siapa yang pantas diperjuangkan. Tentang siapa yang layak dipertahankan. Karenamu juga, pada akhirnya Tuhan mempertemukanku dengannya. Dia adalah seseorang yang bersedia menemaniku. Dia yang membiarkanku menjadi diriku sendiri. Dia yang berdiri bukan di belakangku, bukan pula di depanku, d…