Menghadapi dan melalui sebuah perceraian memang terasa sangat berat, apalagi bila umur perkawinan sudah lama. Hidup seolah-olah kiamat, tak terbayang bagaimana kita akan bangkit dan memulai kehidupan baru lagi. Tapi, orang-orang dalam buku ini BISA melakukannya dan melalui perceraian dengan ikhlas dan tanpa menyerah. Hasil yang mereka dapatkan: Hidup yang lebih bahagia, sehat, dan mandiri. B…