Buku ini membahas tentang ruang lingkup dan kegiatan-kegiatan yang terjadi berkaitan dengan perekonomian di Indonesia. Pergeseran perekonomian global yang berlanjut pada 2019 memberikan tantangan kepada upaya memperkuat kesinambungan pertumbuhan ekonomi dunia. Kebijakan perdagangan yang berorientasi domestik dan risiko geopolitik yang naik di beberapa negara memicu ketidakpastian pasar keuangan…
Manajemen keuangan adalah keseluruhan aktivitas perusahaan yang berhubungan dengan usaha mendapatkan dana yang diperlukan dengan biaya yang minimal dan syarat-syarat yang paling menguntungkan beserta usaha untuk menggunakan dana tersebut seefisien mungkin. Pada awalnya manajemen keuangan merupakan kegiatan pembelanjaan perusahaan yang hanya berorientasi pada aktivitas penggunaan dana, sampai…