Buku ajar Survey dan Pemetaan ini merupakan hasil dari kegiatan hibah pengajaran dengan judul “Survey dan Pemetaan“ yang merupakan salah satu dari rangkaian kegiatan yang didanai oleh Proyek Pengembangan Pendidikan Politeknik (Polytechni Education Development Project) ADB LOAN tahun pertama. Buku ajar ini terdiri atas enam bab yaitu bab 1 membahas tentang pengertian umum survey dan pemetaa…