Sampah menjadi salah satu masalah lingkungan yang sampai saat ini belum dapat ditangani secara baik. Masalah persampahan yang timbul sebagai dampak atas meningkatnya aktivitas penduduk di Kota Bandar Lampung. Permasalahan sampah yang tidak kunjung menemui solusi terletak pada sistem pengelolaan sampah yang tidak ditangani secara tepat. Untuk mengetahui tentang kinerja pelayanan pengelolaan samp…