Gedung serbaguna merupakan sarana dan fasilitas yang penting bagi suatu universitas. Sebagai PTN baru, ITERA sangatlah membutuhkan suatu gedung yang dapat memfasilitasi civitas akademika dalam melangsungkan sebuah acara seperti acara-acara besar yaitu wisuda, penerimaan mahasiswa baru, konferensi internasional, dll. Selain itu di provinsi Lampung sendiri masih minimnya gedung serbaguna yang did…