Ensiklopedia Biokimia Biologi Molekuler panduan untuk Mahasiswa Farmasi &Kedokteran, Mahasiswa baru sering kali merasakan kesulitan untuk memahami terminologi yang digunakan pada mata ajar biokimia dan biologi molekuler. Ensiklopedia ini ditulis untuk menjembatani lompatan terminologi yang dipahami oleh siswa sekolah menengah ke pemahamanan terminologi di tingkat perguruan tinggi. Lema atau e…