“Risa, kau gemuk!” “Risa, aku takut hujan!” “Risa, aku benci disebut hantu!” “Risa, seandainya gigiku tak ompong!” “Risa, aku rindu Anna….” “Risa… terima kasih, biarpun kau jelek, aku menyayangimu. Sama seperti sayangku kepada Annabelle. Jangan berhenti menemuiku karena menemuimu membuatku merasa hidup.” —Jantje Heinrich Janshen— Selama ini kita mem…
Sugik membuka mata, tiba-tiba ia berada di tengah keramaian sebuah pesta. Suara alunan gamelan dan keriuhan para tamu undangan memenuhi aula. Di panggung, tampak seorang perempuan cantik duduk mengenakan baju khas pernikahan Jawa. Pernikahan siapa ini? Gong ditabuh dengan keras. Rombongan mempelai pria datang, tapi Sugik tak dapat melihat wajah sang mempelai. Ketika rombongan itu menginj…
Badan Dial-a-Ghost menemukan rumah yang bagus untuk hantu. Dan Fulton dan Frieda Snodde-Brittle mencari beberapa hantu menakutkan untuk "secara tidak sengaja" menakuti sepupu dan pewaris muda mereka, Oliver, sampai mati. Para wanita di Dial-a-Ghost Agency memiliki pasangan yang sempurna: Shriekers, dua horor berlumuran darah dan pertengkaran. Namun berkat campur aduk di agensi, Wilkinson, kelua…
Hai, namaku Hanny Pelangi, dan hidupku saat ini bagaikan sederetan mimpi buruk. Awalnya semua terlihat luar biasa. Aku sedang menikmati liburan yang menyenangkan bersama sahabatku, Jenny, di Singapura saat aku diminta pulang oleh pacar baruku, Benji, sang ketua OSIS, lantaran aku terpilih menjadi salah satu pengurus MOS. Wow! Terpilih menjadi anggota tim elite dan mendapat kesempatan menyiks…
Axelleon Kastileo adalah seorang remaja SMA yang memiliki kemampuan indigo, dia bisa melihat hantu. Karena kemampuannya itu, hari-hari Axel selalu dipenuhi dengan “olahraga jantung”. Axel sangat takut pada makhluk tak kasatmata itu. Bahkan, untuk bisa tidur di malam hari saja dia harus tidur ditemani kedua orang tuanya. Axel sudah pasrah dengan kehidupannya yang seperti itu. Hingga suatu ha…
Siapa yang bisa kau percayai ketika nyawamu taruhannya? John berusaha keras melupakan masa lalunya dan pindah ke Crosby bersama keluarganya. Di tempat barunya itu, dia berteman—dan berharap bisa menjadi lebih dari teman—dengan Ceri, gadis muram misterius yang penuh rahasia. Mereka berdua mendapat tugas untuk memotret sebuah objek wisata. Namun, tugas tersebut menjadi awal mimpi buruk kedua …
Takdir telah mempertemukan kami, seorang manusia biasa dengan lima anak kecil yang pernah menjadi manusia. Menjalin hubungan lebih dari sekedar persahabatan. Darah kami berbeda, jasad kami berbeda, jasad kami berbeda, langkah kami tak sama, tapi sebuah benang telah mengikat hati kami–tak terpisahkan. Namun kini, aku merasa persahabatan ini menjadi kian rumit. Terlalu banyak perasaan yan…
Will baru berumur dua belas tahun tapi telah membunuh orang. Sekarang ia sendirian, dalam pelarian, bertekad menemukan fakta yang sebenarnya tentang ayahnya yang hilang. Lalu Will memasuki jendela yang menuju ke dunia lain, dan mendapat teman baru---gadis kecil liar dan aneh bernama Lyra. Seperti Will, gadis itu punya misi yang akan dilaksanakannya dengan risiko apa pun. Tapi dunia Cittagazze a…
pa yang membuat seorang Risa Saraswati berbeda dengan anak-anak SD seusianya? Dia sering bicara sendiri, berlarian ke sana kemari seraya tertawa, juga sendiri. Di kali lain, ketika jam menunjuk pukul satu malam, dia sering dijumpai tengah berbicara seorang diri di loteng rumah yang sepi. Apakah Risa benar-benar sendiri? Gerbang Dialog Danur adalah segala pengakuan Risa tentang dirinya yang tak …