Peningkatan kesehatan masyarakat merupakan tantangan bagi masyarakat berkembang. perubahan dalam bidang itu tidak terjadi secara otomatis, melainkan secara terencana, dalam proses belajar terus-menerus tentang pendidikan kesehatan. Buku ini menunjang usaha tersebut. isinya mengandung uraian tentang susunan tubuh manusia dan hubungan antar bagiannya, juga tentang fungsi atau kerja tubuh manusia …
Pembahasan buku ini mencakup : 1. Proses Perkembangan dan Mekanisme Adaptasi Sel 2. Kelainan dan Interaksi Genetik 3. Proses Keganasan (Kanker) 4. Proses Perubahan Keseimbang Airan Elekrolit dan Asam Basa 5. Proses Infeksi 6. Proses Peradangan dan Penyembuhan Luka 7. Proses Imunitas 8. Proses Degeneratif 9. Proses Terjadinya Syok
Data survei Ekonomi nasional (Susenas) pada tahun 2015 menunjukkan bahwa Indonesia memiliki jumlah lansia sebanyak 21,5 Juta jiwa atau sekitar 8,43% dari seluruh penduduk Indonesia. Hal tersebut membuat Indonesia saat ini masuk ke dalam negara yang berstruktur penduduk tua (ageing population).
Materi yang dibahas dalam buku ini meliputi : Mikrobiologi ▪ Pengantar dan Dasar-Dasar Mikrobiologi ▪ Pembiakan Mikroba ▪ Kontrol Pertumbuhan Mikroba ▪ Dasar-Dasar Bakteriologi ▪ Virology ▪ Imunologi ▪ Sterilisasi dan Disinfeksi ▪ Persiapan Pasien untuk Pemeriksaan Mikroba ▪ Analisa Hasil Pemeriksaan Mikroba Parasitologi ▪ Pengantar Parasi…
Setiap melakukan pekerjaan di bengkel,memiliki resiko kecelakaan atau bahaya lainnya.Selain menimpa pada mekanik itu sendiri,bisa saja bahaya itu berimbas pada pihak lain atau pun bengkel itu sendiri.Semua itu dapat dihindari dengan upaya-upaya tertentu.Satu hal yang utama adalah bagaimana menggunakan peralatan-peralatan dalam pekerjaan otomotif tersebut sehingga sesuai dengan standar operation…