Pengetahuan bisa menghambat. Ketidaktahuan justru membebaskan. Tahu kapan untuk tahu dan kapan untuk tak tahu, sama pentingnya dengan pedang yang tajam. Suzume-no-Kumo (1434) Apakah kemampuan mengetahui masa depan bisa menguntungkan, atau justru membawa malapetaka? Mampukah pengetahuan seperti itu melahirkan seorang samurai sejati, yang tabu mengeluh ketika mengalami siksaan fisik pali…
Ketika si mantan suami muncul lagi untuk memeras Yasuko Hanaoka dan putrinya, keadaan menjadi tak terkendali, hingga si mantan suami terbujur kaku di lantai apartemen. Yasuko berniat menghubungi polisi, tetapi mengurungkan niatnya ketika Ishigami, tetangganya, menawarkan bantuan untuk menyembunyikan mayat itu. Saat mayat tersebut ditemukan, penyidikan Detektif Kusanagi mengarah kepada Yasuko…
Saki ditipu oleh ibunya sendiri hingga gadis itu harus bekerja di sebuah klinik dokter gigi. Padahal, ia benci dokter gigi! Namun, musim panas itu akan menjadi musim panas yang berarti bagi Saki. Pasien-pasien yang berkunjung ke klinik tersebut ternyata memiliki rahasia-rahasia unik. Belum lagi, seorang pemuda di klinik tersebut mulai menarik perhatian Saki. Dapatkah Saki menghadapi phobi…
Tanpa sengaja, aku menemukan buku harian teman sekelasku, Sakura Yamauichi, yang berjudul “Hidup Bersama Penyakit”. Di dalamnya, tertulis bahwa dia mengidap penyakit pankreas dan hidupnya tidak akan lama lagi. Sejak saat itu, Sakura yang periang bersikeras menghabiskan sisa hidupnya bersamaku, si cowok kutu buku yang tertutup bernama Haruki Shiga. Dari situlah hubungan antara Sakura dan cow…
Seorang perempuan cantik lenyap tanpa jejak, namun hasil penyelidikan menunjukkan dia bukanlah sosok seperti yang ditampilkannya selama ini. Apakah dia korban, pembunuh, atau kedua-duanya? Di negara yang melacak para penduduknya dengan saksama, bagaimana bisa dua perempuan memiliki identitas yang sama, lalu menghilang tanpa jejak? Di tengah masyarakat Jepang yang serba konsumtif, banyak oran…
Terjadi pembunuhan, korban ditemukan meninggal di apartemennya dengan bekas jeratan di leher, demi mencari pelaku pembunuhan, detektif Kaga menyelidiki keluarga, teman, dan orang-orang yang berhubungan dengan korban sebelum kematiannya. Seorang petugas asuransi mengunjungi korban sebelum jam kematiannya, demi memastikan alibinya detektif Kaga mengujungi toko Senbei yang didatangi korban dala…