Morfologi merupakan salah satu tataran dalam linguistik. Pada hakikatnya, tidak akan terbentuk wacana tanpa membahasa serta mengkaji kata dan proses pembentukannya. Dalam keseharian, sering ditemukan bentuk-bentuk kata yang sebenarnya berasal dari kata yang sama, tetapi memiliki makna yang berbeda. Tentu saja semua bentuk-bentuk itu dipengaruhi oleh proses pembentukannya. Seluk beluk tentang ka…
Bahasa Lampung sebagai muatan lokal sesuai Pergub 39 Tahun 2014, diajarkan di semua jenjang pendidikan. Salah satu kompetensi dasar yang harus dimiliki pembelajar, yaitu bidang Sintaksis. Masih dijumpai pembelajar yang belum menerapkan kegramatikalan sintaksis yang dapat menyebabkan kesalahan berbahasa Lampung. Buku sintaksis bahasa Lampung dikembangkan untuk mengurai permasalahan tersebut. Bu…
Era Revolusi Industri ini semakin banyak orang memperhatikan dan tertarik untuk merekam dan menshare video permainan penabuhan musik perunggu Lampung baik di media online seperti Youtube, Facebook, dan Instagram. Buku ini ditulis untuk memenuhi kebutuhan dalam materi pengajaran musik tradisional Lampung di prodi Pendidikan Musik, jurusan Pendidikan Bahasa dan Seni, FKIP, UNILA. Buku ini juga se…
Mitos kadang kala diartikan sebagai tradisi dari zaman prasejarah, yang biasanya berhubungan dengan salah satu dewa atau suatu kekuatan alam yang dipersonafikasikan, atau cerita yang tidak mengandung kebenaran dan diperlakukan kadang kala sebagai kebenaran. Mitos Masyarakat Lampung dalam hal ini adalah sebagai cerita yang aneh, yang mengandung nilai-nilai budaya bagi masyarakat pendukungnya da…
Menurut Castells (2010), identitas adalah bagian dari pemaknaan dan pengalaman masyarakat. Strategi etnik Lampung membangkitkan kembali nilai-nilai budaya dengan makna baru sebagai modal di ranah sosial, menandakan telah terjadi proses re-identifikasi. Meloloskan diri dari stigma kultural melalui pemaknaan ulang identitas merupakan strategi untuk mempertahankan sekaligus mengubah identitas kelo…
Kebudayaan selalu terbuka pada proses peniruan dan pengambilan unsur dari kebudayaan asing. Proses itu terkadang juga diikuti oleh usaha melokalkan unsur – unsur asing tersebut sesuai dengan kemampuan, kebutuhan dan kepentingan konteks budaya yang mengadopsi unsur tersebut. Dalam hal ini, Gambus merupakan salah satu contoh proses budaya tersebut. Namun, pada perkembangan-nya, gambus yang ada …
Buku Harmonisasi dan Sinkronisasi Pengaturan Perencanaan Pembangunan Desa di Wilayah Pesisir Lampung Harmonisasi dan Sinkronisasi Pengaturan Perencanaan Pembangunan Desa di Wilayah Pesisir Lampung adalah buku yang ditulis atau disusun oleh Heryandi; Budiyono; Ade Arif Firmansyah dan diterbitkan oleh Penerbit Graha Ilmu Sinopsis Buku Harmonisasi dan Sinkronisasi Pengaturan Perencanaan Pemban…