Buku ini menyajikan tentang kendali sistem tenaga listrik dengan bantuan perangkat lunak Matlab. Pembahasan kendali sistem tenaga listrik difokuskan pada sistem kendali eksitasi generator dengan pengendali Proporsional Integral Diferensial (PID). Pengendali Proporsional Integral Diferensial (PID) yang digunakan didesain dengan berbagai metode dengan bantuan perangkat lunak Matlab. Adapun metod…
Buku Pengenalan Elektronika Daya ini ditulis sebagai upaya untuk memperkaya perbendaharaan kepustakaan dibidang teknik elektro, khususnya bidang teknik tenaga listrik. Buku ini memberikan penekanan utama pada konsep dasar pengenalan elektronika daya; pengenalan komponen saklar daya; terminologi dan konsep sirkuit daya; tegangan, arus dan daya dalam sirkuit tiga phasa; rangkaian pendukung elektr…
Motor Listrik adalah bagian yang penting pada suatu industry dan tidak terkecuali untuk Generator atau Transformator yang ketiganya kita kenal sebagai mesin listrik. Mesin listrik itu merubah dari daya listrik ke mekanik atau sebaliknya dari mekanik menjadi listrik. Di Amerika hampir 50 % daya listrik dikonsumsikan oleh motor listrik. Dari karakteristik motor listrik banyak mempunyai perbedaan …
Buku berjudul SISTEM TEKNIK KENDALI ini berisi tentang teori dan contoh soal dengan penyelesaian menggunakan bahasa pemrograman MATLAB yang dikhususkan untuk jurusan Teknik Elektro. Namun tidak menutup kemungkinan bagi disiplin ilmu teknik yang lain untuk mengembangkan sesuai dibidangnya. Buku ini membahas berbagai macam hal seputar SISTEM TEKNIK KENDALI, seperti: • Model Matematik Sistem Fis…
Arduino merupakan mikrokontroler open source yang sedang populer di dunia robotik dan eletronika. Berbagai aplikasi dapat dikembangkan dengan Arduino sebagai otaknya secara mudah dan praktis. Mulai dari yang sederhana hingga yang sangat kompleks. Buku ini akan mengajak Anda untuk mencoba memulai membuat aplikasi-aplikasi yang memanfaatkan Arduino. Melalui proyek-proyek robotik keren tapi sed…
Buku ini menyajikan permahaman tentang mendesain & mengalisis suatu konverter yang berbasis Elektronika Daya. Pembahasan melingkupi pengenalan parameter utama, rangkaian dasar, rangkaian pengendali, prinsip kerja, hingga ke perhitungan beberapa komponen penting. Perancangan yang di bahas berupa desain pada tahap dasar, yaitu sistem konverter menggunakan kendali terbuka atau tanpa umpan balik…
Buku Pemrograman Android Dengan Android Studio Ide dapat anda dapatkan di toko buku Andi Publisher terdekat di kota anda, atau dibeli melalui website toko buku online kami. Bagi anda yang ini belajar membuat aplikasi android buku dapat membantu anda, dengan bahasa yang mudah dipahami. Anda akan diajarkan mulai dari pemahaman aktivitas dan intensi pengguna, user interface, data sharing, pengguna…