Buku ini mencoba menjelaskan definisi, konsep, metoda, aplikasi pengukuran kompetensi kewirausahaan di dalam penelitian bidang usaha tani. Menjelaskan pula pentingnya kompetensi kewirausahaan di bidang pertanian. Terakhir, dibahas tentang pengukuran, aplikasi dan strategi peningkatan kompetensi kewirausahaan. Buku ini dapat dijadikan acuan bagi literatur, kajian ilmiah, dan praktik pada pemberd…
Penelitian ini merupakan bagian dari penelitian OTK jangka panjang yang dimulai sejak Februari 1987 sampai 2011. Temuan peneliti Hibah Kompretitif ini diharapkan dapat dimanfaatkan oleh para pengambil kebijakan tentang perubahan iklim di bidang pertanian, dan diharapkan berdampak terhadap kemajuan pertanian tanaman pangan serta dapat memperkaya ilmu pengetahuan tentang motigasi gas rumah kaca d…
Sekarang ini,negara Eropa dan Amerika sangat menyukai produk organik. sekitar ribu tin/tahun sayuran organik beku dan olahan buah-buahan organik berpeluang menembus pasar. dalam perkembangan ini. para pedagang sering memasang label organik untuk menaikkan dagangannya. oleh karena itu. misalnya. produk organik di Jerman harus di awasi dan di pasangi label ekolabeling ( label ramah lingkungan ).
Pepaya, siapa yang tidak tahu buah yang satu ini? Buah pepaya sudah terkenal tidak hanya di kalangan masyarakat Indonesia saja, tetapi juga di luar negeri. Buah manis dan mengandung banyak air ini memiliki segudang manfaat bagi tubuh dengan harga yang relatif terjangkau oleh semua kalangan masyarakat. Oleh karena itu, buah ini banyak diminati orang. Melihat dari banyaknya permintaan pasar akan…
Didalam buku ini dijelaskan mengenai seluk beluk pupuk kompos cair, mulai dari jenis, sumber pupuk kompos cair dan kelebihannya. teknis cara pembuatan pupuk kompos cair juga dipaparkan dengan bahasa yang mudah dipahami bagi pembaca. Sehingga setelah membaca buku ini di harapkan bisa menerapkan membuat pupuk kompos cair dengan bahan-bahan yang tersedia di sekitarnya.