Buku ini membawa: Pembaca untuk mengenal dan memahami konsep dasar matriks dan vektor dengan baik, sehingga mampu mengaplikasikannya ke ilmu yang terkait seperti Rangkaian Arus, Program Linear, dan lainnya. Pembaca dapat merancang dan membuat Program MAPLE untuk menyelesaikan semua aplikasi yang berkaitan dengan matriks dan vektor. Buku ini membahas: Matriks, Determinan, Sistem Persamaan L…