Model Permukaan Dijital (DTM) adalah sekumpulan koordinat titik 3D yang mewakili suatu permukaan fisik. Wujud koordinat ini dapat berupa titik dengan lokasi acak semata atau yang dapat dibentuk segitiga-segitiga, (raster) grid, atau membentuk pola garis kontur. Dengan model ini, setiap pengguna dapat memperoleh gambaran strategis; apalagi jika ditambahkan land coversebagai inspirator (dimunculk…
Panas bumi merupakan sumber energi terbarukan yang memiliki potensi untuk dikembangkan. Salah satu penelitian tentang panas bumi telah dilakukan di lapangan panas bumi Way Ratai menggunakan metode pengukuran suhu permukaan dangkal dan Self Potential. Penelitian ini bertujuan untuk mendapatkan pola aliran fluida panas dan distribusi suhu permukaan dangkal di lapangan panas bumi Way Ratai, Pesawa…