Panas bumi merupakan sumber energi yang ramah lingkungan dan berpotensi besar untuk dikembangkan di Indonesia. Potensi panas bumi yang dimiliki Indonesia adalah sebesar 29 GWe atau setara dengan sekitar 12 miliar barel minyak bumi. Buku ajar ini diharapkan dapat digunakan oleh mahasiswa yang mempelajari materi yang berkaitan dengan pertambangan, khususnya pertambangan energi panas bumi.
Biodiversitas di Arboretum Hutan Pendidikan Konservasi Terpadu Taman Hutan Raya Wan Abdul Rachman antara lain biodiversitas mamalia, rusa timor. Rusa timor dapat bertahan hidup pada umur 15-20 tahun di alam bebeas maupun penangkaran. Biodiversitas burung merupakan indikator untuk kondisi lingkungan dan nilai keanekaragaram hayati. Burung merupakan plasma nutfah yang memiliki keunikan dan nilai …