Kebudayaan ialah manifestasi dari cara berfikir, persatuan antara budi dan daya menjadi makna yang sejiwa. Budi mengandung makna akal, fikiran, pengertian, faham, pendapat. Sedangkan perasaan dan daya mengandung makna tenaga, kekuatan dan kesanggupan. Lampung, adalah sebutan terhadap etnis atau suku atau sekelompok masyarakat yang mendiami wilayah pada ujung pulau sumatera bagian selatan. Suku …