Di Beika muncul pencuri kaliber Internasional yang berjulukan Kid si Pencuri. Ia mengincar "Black Star", permata hitam terbesar di dunia yang sedang dipamerkan di museum. Ternyata surat ancaman yang pertama hanya main-main. Pada saat akan tertangkap, ia menghilang dan meninggalkan pesan bahwa ia akan datang ke kapal Queen Elizabeth untuk mengambil "Black Star"
Dalam perjalanan ke Hokkaido dengan kereta, Conan berhadapan dengan kasus pembunuhan terhadap seorang pemilik toko permata. Setelah dilakukan penyelidikan, di dalam terowongan ditemukan mayat perampok terkenal yang diduga sebagai pelaku pembunuhan itu. Meskipun tidak punya bukti, conan yakin pelaku sebenarnya bukanlah orang itu. Untuk menjebak si pelaku, dia melakukan satu siasat. Tetapi di saa…
Suasana di benteng semakin mencekam. Satu per satu, Conan, Profesor Agasa, Genta, dan Mitsuhiko menghilang. Yang tinggal hanya Ayumi dan Ai. Dengan mengumpulkan keberanian, Ai masuk kepuing menara yang terbakar empat tahun yang lalu. Karena tidak juga kembali, Ayumi menyusulnya. Pada saat itu, seseorang siap mengayunkan sebatang besi kearahnya.
Shinichi Kudo, sang detektif SMA, kembali ke kota Beika!? Dan yang diincar Shinichi adalah cewek-cewek cantik. Ini membuat Conan kalang-kabut dan Ran marah besar! Selain kiprah Shinichi Kudo (?), volume 38 ini juga memuat tentang episode di mana Genta unjuk kemampuan dengan gaya ala Conan, kasus sulit di mana Paman Kogoro bungkam, dan juga tentu saja kiprah Conan!!
Berdasarkan surat yang ditujukan pada heiji, Conan dkk berangkat menuju pulau tempat tinggal putri duyung. Di sana ada orang tua berusia 130 tahun yang dipanggil sang Dewi, yang kabarnya mendapat keabadian karena makan daging putri duyung. Sejak malam itu, terjadi kasus pembunuhan berantai...
Roh adik perempuan teman sekelas Yakumo ketika SMA menampakkan diri di hadapan Yakumo, padahal gadis itu sedang dirawat di Unit Gawat Darurat sebuah rumah sakit.. Rohnya membisikkan "di dalam hutan" kepada Yakumo. Di saat bersamaan, mahasiswa yang menjelajahi hutan yang terkenal angker menemukan mayat di sana dan sejak itu mendapat telepon dari hantu. Gotou yang menjadi detektif swasta spesial…
Kebahagiaan selalu dicari orang, karena kebahagiaan mampu menurunkan tingkat kematian seseorang. Bagi orang Jepang, kepandaian seseorang akan menentukan bagaimana orang tersebut menciptakan kebahagiaan. Maka wajar jika daya hidup orang Jepang cenderung lebih lama. Buku ini akan membantu sekaligus memandu Anda untuk mengetahui dan menemukan Ikigai. Ikigai akan membuka jalan Anda untuk menemukan …
Bahagia adalah kata paling menyihir dalam hidup manusia. Semua jiwa merinduinya. Semua akal mengharapinya. Semua raga mengejarnya. Tapi kebahagiaan adalah goda yang tega. Ia bayangan yang melipir jika difikir, lari jika dicari, tak tentu jika diburu, melesat jika ditangkap, menghilang jika dihadang. Dalam nanar mata yang tak menjumpa bahagia; insan lain tampak lebih cerah. Dalam denging telin…
Lahir dengan nama Koesno Sosrodihardjo, putra dari Raden Soekemi Sosrodihardjo dan Ida Ayu Nyoman Rai menjalani masa kecilnya sebagai anak yang sakit-sakitan. Oleh karena itu, keduanya memutuskan untuk mengubah nama sang anak dari “Koesno Sosrodiharjo” menjadi “Soekarno”. Namun siapa yang mengira bahwa nama Karno yang diberikan oleh keduanya justru menjadi nama tokoh kunci dalam kemerde…
Buku ini disusun untuk membantu Anda yang baru memulai belajar, ataupun yang sudah belajar bahasa Jepang. Tidak dapat dipungkiri lagi bahwa, bahasa amatlah berperan sebagai alat komunikasi yang sangat dibutuhkan. Meskipun bahasa Jepang bukan merupakan bahasa resmi Perserikatan Bangsa-Bangsa, namun perlu disadari bahwa kehadirannya amat sangat diperhitungkan untuk dipelajari mengingat banyaknya …