Arahan pengembangan Kota Padang menjadi Kota Inti Metropolitan PALAPA dan Pusat Kegiatan Nasional turut mendorong peningkatan aktivitas perkotaan. Pengembangan kota ini tidak lepas dari kontribusi Kelurahan Kampung Pondok dari sektor perdagangan dan jasa yang dicirikan dengan aktivitas kota berupa pusat koleksi dan distribusi. Aktivitas lahan yang terjadi di Kelurahan Kampung Pondok ini ak…
Dalam Peraturan Presiden Nomor 100 Tahun 2014 tentang Percepatan Pembangunan Jalan Tol di Pulau Sumatera, tertuang tujuan pembangunan JTTS yaitu dalam rangka mendorong pengembangan kawasan di Pulau Sumatera dan untuk mendukung pertumbuhan perekonomian nasional serta dalam rangka pelaksanaan Masterplan Percepatan Pembangunan dan Perluasan Ekonomi Indonesia 2010 - 2025. Namun, sejak Jalan Tol…
Pertumbuhan lalu lintas di Pulau Sumatera sebelum adanya jalan tol telah mencapai besaran nilai Lintas Harian Rata-rata (LHR) sebesar 20.000 unit. Untuk itu, agar dapat memenuhi kebutuhan transportasi pemerintah melalui Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat membangun infrastruktur jalan berbayar di Pulau Sumatera yaitu Jalan Tol Trans Sumatera (JTTS) dengan salah satu ruas jalan tol t…
Pergerakan yang dihasilkan manusia untuk memenuhi kebutuhannya; yang kemudian disebut dengan transportasi, perlu direncanakan dengan baik agar mencegah kemacetan, yaitu sebuah kondisi dimana pergerakan tidak terlayani oleh sistem jaringan yang ada. Terkait dengan Kota Bandarlampung yang jumlah penduduknya terus meningkat, pergerakan yang dihasilkan juga meningkat dan menimbulkan kemacetan, sala…
Kawasan perkotaan yang berfungsi sebagai pusat kegiatan suatu wilayah dapat mempengaruhi tingginya aktivitas masyarakat, dan akan menyebabkan peningkatan angka permintaan pergerakan. Peningkatan jumlah pergerakan terjadi pada ruas Jalan Zainal Abidin Pagar Alam, Kecamatan Gedong Meneng, dan Kecamatan Rajabasa. Keberagaman guna lahan yang ada di sekitar ruas Jalan Z.A Pagar Alam menimbulkan bany…
Penelitian ini bertujuan untuk melakukan perbandingan kinerja ruas Jalan Terusan Ryacudu pada kondisi existing serta skenario jangka pendek, jangka menengah, dan jangka panjang berdasarkan simulasi software VISSIM. Hasil perbandingan menjadi dasar pemberian rekomendasi dan tindakan perbaikan pada masalah yang diidentifikasi. Metode pengumpulan data menggunakan traffic counting dan survei data k…
Pemerintah mempercepat pembangunan infrastruktur konektivitas untuk meningkatkan daya saing, mewujudkan pemerataan dan keadilan, menciptakan katalisator pertumbuhan ekonomi, mengurangi kesenjangan antarwilayah, memperlancar pergerakan orang dan barang, menurunkan biaya logistik, menjaga kelestarian alam, serta meningkatkan kualitas hidup penduduk. Buku ini berisi gambaran pembangunan tol trans …