Kebudayaan ialah manifestasi dari cara berfikir, persatuan antara budi dan daya menjadi makna yang sejiwa. Budi mengandung makna akal, fikiran, pengertian, faham, pendapat. Sedangkan perasaan dan daya mengandung makna tenaga, kekuatan dan kesanggupan. Lampung, adalah sebutan terhadap etnis atau suku atau sekelompok masyarakat yang mendiami wilayah pada ujung pulau sumatera bagian selatan. Suku …
Tidak banyak daerah yang dapat menyaingi daya pikat Lampung. Negeri ini punya gunung berapi dengan kisah yang dahsyat, taman nasional dengan fl ora dan fauna endemik, pesona bahari yang mengesankan, kopi yang mendunia, serta budaya yang kaya dan beragam. Potensi yang mampu menjadikannya destinasi wisata yang spektakuler. Tentu, cita-cita ini butuh upaya besar. Diperlukan pengelolaan berkelanjut…
Agrowisata Kampoeng Kopi Pekon Rigis Jaya Kabupaten Lampung Barat merupakan lokasi pariwisata sebagai sarana edukasi bagi pengelolaan kopi mulai dari proses pembibitan hingga proses siap konsumsi. Peran penting Pemerintah dalam bidang kepariwisataan di dasarkan pemikiran birokrasi memiliki kekuasaan untuk memutuskan segala hal berkaitan dengan kelangsungan hidup masyarakat. Buku ini berusaha m…
Buku ini merupakan rangkuman sejarah tempat dan topomini beberapa wilayah di Provinsi Lamping. Menceritakan bagaimana suatu daerah dapat terbentuk, darimana asal-usul penamaan daerah tersebut, dan bagaimana kondisinya dimasa sekarang. Di dalamnya terdapat empat sub-bab yang membahas topomini suatu daerah berdasarkan asal-usul penamaan hewan, tumbuhan, ronabumi, dan peristiwa berdasarkan sumber-…
Pembangunan berkelanjutan merupakan suatu proses pembangunan yang mengoptimalkan manfaat sumber daya alam dan sumber daya manusia secara berkelanjutan, dengan cara menyerasikan aktivitas manusia sesuai dengan kemampuan sumber alam yang menopangnya dalam suatu ruang wilayah daratan, lautan, dan udara sebagai satu kesatuan. Penduduk merupakan titik sentral dalam proses pembangunan berkelanjutan k…
“Buku Hasil Hutan Bukan Kayu ini membahas tentang pentingnya HHBK bagi masyarakat Lampung yang dapat menjadi teladan bagi masyarakat Indonesia. Pemilihan HHBK diambil berdasarkan pengalaman masyarakat Lampung dan juga beberapa jenis yang dianggap mempunyai prospek strategis dalam mempertahankan kelestarian hutan dan peningkatan kesejahteraan masyarakat sekitar hutan. Pembahasan tentang defin…
Lampung dikenal dengan sebutan daerah "Sai Bhumi Ruwa Jurai". Lampung adalah bagian dari pulau Sumatera paling ujung bagian selatan, masyarakat penghuninya juga disebut suku lampung, yang mempunyai adat dan budaya serta aksara dan bahasa sendiri yang disebut aksara atau had Lampung. Dalam wilayah Lampung juga terdapat benda-benda purbakala dari berbagai zaman (Hindu, Islam). Lampung juga bergol…
Buku ini adalah hasil dari kegiatan Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM) bidang penelitian yang mengkaji metode Geomagnetik untuk mendeteksi Sesar Lampung-Panjang. Sesar Lampung-Panjang adalah sesar aktif yang berpotensi menimbulkan bencana geologi di Provinsi Lampung, khususnya di Kota Bandar Lampung. Buku ini berisi tujuh bab yang membahas tentang latar belakang, geologi, geomorfologi, prins…