Text
Food Photography: dari Foto Biasa jadi Luar Biasa
Apakah Anda selalu ?lapar? untuk mendapatkan foto-foto eye-catching dari kuliner masakan Anda? Apakah Anda memiliki food blog yang ingin Anda tingkatkan dengan foto-foto yang lebih menarik? Apakah Anda ingin menciptakan foto-foto yang menyulap tampilan masakan favorit Anda, tapi tidak tahu teknik-teknik fotografi nya? Buku ini untuk Anda!
Tidak tersedia versi lain