UPA PERPUSTAKAAN INSTITUT TEKNOLOGI SUMATERA

Jalan Terusan Ryacudu, Desa Way Hui, Kecamatan Jati Agung, Lampung Selatan 35365 Email : [email protected] Phone : (0721) 8030188, (0721) 8030189

  • Beranda
  • Informasi
  • Berita
  • Bantuan
  • Pustakawan
  • Pustakawan Login
  • Absensi Pengunjung
  • Area Anggota
  • Pilih Bahasa :
    Bahasa Arab Bahasa Bengal Bahasa Brazil Portugis Bahasa Inggris Bahasa Spanyol Bahasa Jerman Bahasa Indonesia Bahasa Jepang Bahasa Melayu Bahasa Persia Bahasa Rusia Bahasa Thailand Bahasa Turki Bahasa Urdu

Pencarian berdasarkan :

SEMUA Pengarang Subjek ISBN/ISSN Pencarian Spesifik

Pencarian terakhir:

{{tmpObj[k].text}}
Image of Analisis Karakteristik Marshall dengan Penambahan Limbah Toner sebagai Bahan Pengganti Filler pada Laston AC-BC
Penanda Bagikan

Text

Analisis Karakteristik Marshall dengan Penambahan Limbah Toner sebagai Bahan Pengganti Filler pada Laston AC-BC

Ferriyansyah Ramanda - Nama Orang;

Perubahan pola gaya hidup masyarakat umum yang terjadi terlihat dengan meningkatnya volume kendaraan lalu lintas pada ruas jalan raya ibu kota, hal ini menjadi tugas pemerintah atau instansi terkait untuk meningkatkan pelayanan jalan mulai dari segi kapasitas jalan dan perkerasan jalan, material yang digunakan pada umumnya untuk campuran perkerasan jalan tidak dapat diperbaharui, timbulnya ide untuk memanfaatkan limbah untuk bahan campuran perkerasan jalan raya. Penelitian ini bertujuan untuk mengevaluasi karakteristik campuran lapis (AC-BC) bergradasi halus menggunakan aspal produksi Shell hasil dari penambahan filler yang berasal dari limbah toner sebagai bahan engganti dan penambahan dari Semen Portland. Penelitian ini dilakukan dengan meninjau dampak penambahan limbah toner pada lapisan AC-BC. Setelah itu menghitung nilai kadar aspal mula-mula untuk pembuatan benda uji untuk menentukan nilai KAO melalui grafik pita setelah proses analisis dengan melakukan proses pengukuran, penimbangan dan proses pengujian menggunakan alat uji Marshall. Dari hasil penelitian didapatkan nilai parameter stabilitas terbesar yaitu pada variasi 100% dengan nilai stabilitas 3383,23 Kg, flow 2,27 mm, VIM 3,48%, VMA 14,68%, VFA 82,44% dan density 2,25 gr/cm3, campuran ini memenuhi spesifikasi Bina Marga 2010, kecuali nilai flow yang tidak memenuhi spesifikasi hal ini menunjukan campuran terlalu kaku dan tidak mudah berdeformasi ketika diberi beban lalu lintas.


Ketersediaan
#
Perpustakaan Pusat ITERA (Rak Referensi Klas 600) 624 RAM a 18003
20113845
Tersedia
Informasi Detail
Judul Seri
-
No. Panggil
624 RAM a
Penerbit
Lampung Selatan : Teknik Sipil.., 2018
Deskripsi Fisik
xiii; 92 hlm; ilust
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
624
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subjek
Tugas Akhir Teknik Sipil
Marshall
Info Detail Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab
Sasana Putra, S.T., M.T.; Reza Asriandi Ekaputra, S.T., M.T.
Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain

Lampiran Berkas
Tidak Ada Data
Komentar

Anda harus masuk sebelum memberikan komentar

UPA PERPUSTAKAAN INSTITUT TEKNOLOGI SUMATERA
  • Informasi
  • Layanan
  • Pustakawan
  • Area Anggota
  • Website UPA Perpustakaan

Tentang Kami

Mon - Thu : 9AM - 4PM
Fri : 9AM - 4.30PM
"Knowledge is Power"


Penghitung Visitor Online

Cari

masukkan satu atau lebih kata kunci dari judul, pengarang, atau subjek

Donasi untuk SLiMS Kontribusi untuk SLiMS?

© 2026 — Senayan Developer Community

Ditenagai oleh SLiMS
Pilih subjek yang menarik bagi Anda
  • Karya Umum
  • Filsafat
  • Agama
  • Ilmu-ilmu Sosial
  • Bahasa
  • Ilmu-ilmu Murni
  • Ilmu-ilmu Terapan
  • Kesenian, Hiburan, dan Olahraga
  • Kesusastraan
  • Geografi dan Sejarah
Icons made by Freepik from www.flaticon.com
Pencarian Spesifik
Kemana ingin Anda bagikan?