Text
Android Pemograman Aplikasi Mobile Smartphone dan Tablet PC Berbasis Android
Buku ini dirancang untuk orang yang berminat menjadi developer atau pengembang aplikasi berbasis smartphone/tablet pc. Buku dilengkapi dengan pembasan dan source code lengkap tentang berbagai aplikasi Android baik aplikasi yang bersifat local maupun aplikasi berbasis client-server seperti aplikasi pemutar musik, Aplikasi Doa Harian Islam, Aplikasi MObile-Learning dan berbagai aplikasi lainnya.
Tidak tersedia versi lain