Buku "Bunga Rampai Pembangunan Kota Indonesia: Dari Perencanaan ke Pelaksanaan Pembangunan Perkotaan di Indonesia’', adalah salah satu literatur mengenai pembangunan perkotaan di Indonesia. Buku ini diharapkan dapat menjadi sumber informasi untuk menggali lebih lanjut arah kerja pembangunan kota berkelanjutan, memberikan manfaat dalam upaya mengimplementasikan kebijakan pembangunan menuju …
Desain Eropa mulai dilirik lagi karena modelnya yang unik serta bernilai artistik tinggi. Bangunan-bangunan dengan desain Eropa bermunculan menambah mentereng bangunan tersebut, seperti mall, rumah tinggal yang mewah, gereja besar, bahkan taman-taman bermain mengacu pada desain istana Eropa yang melegenda. Desain yang saat ini mulai muncul lagi adalah desain klasik Eropa dengan detail-detail ya…
Sebuah karya seni rupa terdiri dari unsur-unsur rupa yang ditata atau disusun dengan penuh kesadaran dan kejiwaan sebagai hasil tranformasi gejolak jiwa yang kontemplatif dan optimal dengan menggunakan dasar-dasar pengetahuan kesenirupaan dalam upaya mengembangkan nilai estetiknya. Untuk mencapai nilai estetik atau keindahan ini, diperlukan pemahaman dan penguasaan ilmu dasar-dasar desain yang …
Tidak seperti judul kemasan lainnya, yang hanya menyediakan template untuk disalin, buku ini memungkinkan desainer dari semua jenis kemasan untuk membuat bentuk kemasan 3–D yang spesifik untuk kebutuhan mereka dan bukan berdasarkan desain yang sudah ada. Ini mengajarkan sistem konstruksi 'jaring' sederhana – konfigurasi kartu 2–D satu bagian yang terlihat ketika paket 3–D dibuka dan …