Industri jasa keuangan Islam telah berkembang dari era penulisan teori terdahulu tentang keuangan bebas bunga (free-interest) pada tahun 1940-an dan 1960-an, hingga berkembangnya institusi-institusi keuangan Islam global yang semakin pesat pada abad ke-21. Saat ini, jumlah industri jasa keuangan Islam yang telah berkembang secara global lebih dari 550 Institusi dan beroperasi di lebih dari 75 n…
Aktifitas bisnis saat ini berkembang sangat cepat dan dinamis. Dalam konteks hukum Islam, manusia memang diberi ruang kebebasan untuk mengembangkan model muamalah. Implikasi dari kebebasan dalam hal muamalah adalah kebebasan dalam inovasi pengembangan model akad dan produk. Namun demikian, pengembangan tersebut harus tetap barada pada koridor syariat dan landasan hukum yang jelas dari perspekti…
Buku ini disusun dengan tujuan untuk membantu mahasiswa dalam mempelajari pendidikan Agama Islam. Mata kuliah Pendidikan Agama Islam merupakan mata kuliah wajib di seluruh program studi pada Perguruan Tinggi Umum (PTU) di Indonesia. Diharapkan buku ini dapat digunakan oleh para akademisi dan mahasiswa sebagai buku daras (pedoman/pegangan) dalam mata kuliah Pendidikan Agama Islam.
"Buku Menjadi Wanita Paling Mulia ini menguraikan sifat-sifat wanita mulia yang diinginkan Islam yang telah dijelaskan dd dalam AlQur’an dan Sunnah Rasulullah shalallahu ‘alaihi wasallam. Tentunya dengan membaca buku Menjadi Wanita Paling Mulia ini, akan memberikan pelajaran penting bagi seorang muslimah agar menjadi wanita yang paling mulia, yaitu wanita yang berbekal taqwa dan mempunyai r…
Buku ini dapat menjadi penyadar bahwa umat Islam sebenarnya punya potensi yang sangat besar untuk menguasai kembali sains dan teknologi, dan tidak hanya menjadi penonton, pemakai, apalagi korban teknologi. Informasi mengenai penemuan-penemuan sains dan teknologi yang pernah kita terima kebanyakan berasal dari buku-buku pengetahuan Barat. Sekarang, buku ini menyajikan untuk Anda, puluhan fakta …
Segala puji hanya milik Allah Rabb semesta alam dan shalawat serta salam tercurahkan kepada Nabi Muhammad Shallallahu Alaihi wa Sallam. Buku ini “Buku Kelengkapan Tarikh Nabi Muhammad”, berisi Seluruh aspek kehidupan Nabi Muhammad SAW baik dalam hal ibadah, dakwah, akhlak, muamalah, qiyadah (kepemimpinan), maupun yang berkaitan dengan pembinaan umat yang wajib untuk diteladani, diikuti, …
Buku Ekonomi Islam karya Prof. Dr. H. Akhmad Mujahidin, M•Ag yang hadir di hadapan pembaca ini melengkapi literatur yang ada dengan pendekatan sejarah, konseptualisasi yang berisikan nilai-nilai dasar dan nilai instrumental dari ekonomi islam. Dengan pendekatan tersebut buku ini tampak lebih komprehensif baik bagi pemula maupun para akademisi yang memerlukan literatur yang kuat bagi pengemban…
Buku Akuntansi Syariah: Seri Konsep dan Aplikasi Ekonomi dan Bisnis Islam ini membahas isu-isu penting yang menjadi pijakan pembangunan ilmu akuntansi syariah namun sedikit diangkat, di antaranya landasan ontologis dan metodologis serta konsekuensinya pada pendidikan akuntansi syariah. Pembahasan konsep dasar akuntansi syariah juga tidak semata berkutat pada akuntansi keuangan syariah, namun ju…
Buku Ekonomi dan Bisnis Islam: Seri Konsep dan Aplikasi Ekonomi dan Bisnis Islam ini merupakan sebuah buku komprehensif yang memuat isu Manajemen Islam, Fiqih Muamalah, dan Ekonomi Islam. Pembelajar Ekonomi Islam akan mampu memahami bagai mana Islam memiliki implikasi atas semua praktik ekonomi, khususnya pada lembaga keuangan syariah. Ekonomi Islam berbasis flow concept, bukan stock concept, m…