Tiap orang tahu bahwa rasa cemas gelisah dan sedih itu berbahaya. Apakah semua perasaan itu dapat diatasi? dalam buku ini Dale Carnegie membuktikan bahwa semua perasaan itu dapat diatasi. Ia telah membuktikannya dengan cara-cara yang teruji. Beribu-ribu pria dan wanita dari segala lapisan masyarakat telah merasakan hasilnya. Dale Carnegie memberi anda petunjuk-petunjuk praktis yang dapat anda p…
Buku ini memetakan persoalan-persoalan utama di seputar filsafat ilmu pengetahuan. Hubungan antara filsafat dengan ilmu pengethuan, akal dan pengalaman, pengetahuan dan kesalihan, metode ilmiah, masalah positivisme sains, perdebatan antara realisme dan antirealisme, pasca positivisme, teori kritis, dan konstruktivisme
Sesungguhnya kebiasaan yang kita lakukan merupakan cermin kepribadian kita. Orang akan menilai kita dari apa yang terlihat di mata mereka. Bila yang mereka rekam adalah kebiasaan buruk kita, mereka cenderung akan mengecap kita sebagai pribadi yang buruk. Bila kebiasaan baik yang mereka lihat, maka kita akan cenderung dinilai baik. Dari kebiasaan inilah, masing-masing diri kita bisa menilai send…
“Saat kita banyak menulis, maka ada banyak proses belajar. Begitu juga dengan banyak membaca, kita sejatinya sedang belajar (menulis).” –Seno Gumira Ajidarma Keinginan untuk menulis lahir dari banyak aspek. Setiap penulis tentulah punya pemicu agar dirinya menuliskan sesuatu. Apakah itu dari kegelisahan, pandangan terhadap sebuah fenomena yang disaksikannya sendiri, kesedihan yang lama…
Pengalaman unik yang dialami belasan ayah di dalam buku ini akan memberi Anda inspirasi untuk bahagia bersama keluarga. Sebagai harta paling berharga, keluarga harus dijaga sebaik-baiknya. Dan penjaga terbaik adalah sosok ayah yang selalu ada, terutama untuk buah hati tercinta. Dari situlah kebahagiaan akan tercipta. Selamat membaca!