Saat ini trend desain telah bergeser dari gambar manual ke gambar teknik. Hal ini semakin dipermudah dengan munculnya AutoCAD 2007. Software ini memberikan kemudahan, keakuratan dan kecepatan dalam pengerjaan gambar teknik berskala menengah dan besar dengan waktu pengerjaan yang efisien serta hasil yang memuaskan. Buku Latihan Membuat Desain Teknik Kreatif dan Profesional dengan AutoCAD 2007…
Pesatnya kemajuan teknologi dewasa ini tampaknya sangat berpengaruh pada dunia rancang bangun, dan untuk mendesain suatu rancangan gambar tidak lagi dilakukan secara manual, tetapi menggunakan bantuan rekayasa komputer. Salah satu aplikasi komputer yang mendukung pembuatan gambar pada bidang rekayasa desain adalah ArchiCAD 12. Ke¬mampuan yang utama adalah mendesain gambar arsitektur beserta k…