Kehidupan pertama dari makhluk hidup khususnya unggas dimulai dari telur yang mempunyai komposisi sangat unik yaitu kuning telur, putih telur, dan kerabang telur. Isi telur ini sebenarnya dibuat oleh induk ayam diperuntukkan kepada embrio yang bertumbuh di luar tubuh induk, tetapi manusia mampu memanfaatkan kehebatan mesin biologis unggas ini untuk dieksploitasi telurnya sebagai bahan pangan. N…