Salah satu pemanfaatan kawasan pesisir dan pulau-pulau kecil adalah untuk kegiatan pariwisata dan perikanan. Kegiatan pariwisata memberikan kontribusi yang besar dalam peningkatan pendapatan baik masyarakat maupun pemerintah daerah apabila pengelolaannya dilakukan secara terpadu dan berkelanjutan. Infrastruktur pada suatu kawasan pariwisata bermanfaat untuk memudahkan pergerakan dan aktivitas p…