Buku Sintesis Senyawa Organik ini merupakan buku teks mata kuliah Sintesis Senyawa Organik yang ditujukan bagi para mahasiswa kimia atau mahasiswa jurusan lain yang mempelajari Sintesis Senyawa Organik serta akademis/ peneliti kimia untuk mempelajari kimia organik dengan lebih mendalam, khususnya mengenai transformasi gugus fungsi melalui reaksi-reaksi organik serta upaya penentuan Strategi Sin…