Surat wasiat nenek Jack Riley memaksanya kembali ke Destiny, Texas dan mempertemukannya lagi dengan Maggie Benson. Awalnya ia terkejut ternyata Maggie sudah punya anak, bahkan mengira wanita itu mudah melupakan pernyataan cintanya dan langsung beralih ke pria lain. Meski demikian, hatinya masih mendambakan wanita itu. Suatu hari, Faith, putri Maggie, terjatuh dari pohon saat Jack di dekat…